Inovasi Teknologi Politeknik Negeri Indramayu : Wujudkan Transparansi Pemerintahan dengan E-SIPENYU

Inspektorat Kabupaten Indramayu Luncurkan E-SIPENYU Berbasis Website untuk Pengawasan yang Lebih Efektif Inspektorat Kabupaten Indramayu memiliki peran vital sebagai elemen pengawas internal pemerintahan yang dipimpin oleh Inspektur. Lembaga ini bertanggung jawab untuk membina dan mengawasi pelaksanaan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan daerah, serta memastikan pelaksanaannya sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Dengan cakupan 28 Perangkat […]