Forum Mahasiswa Bidik Misi (Formadiksi) Gencar Sosialisasikan Politeknik Negeri Indramayu ke Sekolah-Sekolah
Forum Mahasiswa Bidik Misi (Formadiksi) Gencar Sosialisasikan Politeknik Negeri Indramayu ke Sekolah-Sekolah Forum Mahasiswa Bidik Misi (Formadiksi) Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) terus aktif dalam kegiatan sosialisasi ke sekolah-sekolah tingkat SMA dan SMK di wilayah Kabupaten Indramayu. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan Polindra lebih luas, menjelaskan berbagai program studi yang tersedia, serta memberikan informasi mengenai tata […]